Pemerintah ditengarai tengah mempersiapkan peraturan Menteri
ESDM mengenai perpanjangan kontrak migas. Saat ini sebanyak 26 blok migas akan
berakhir masa operasinya, mulai 2013 sampai dengan 2020. Berikut adalah daftar
26 blok migas beserta nama operator dan tanggal berakhirnya kontrak. Daftar ini
dikutip dari buku Migas dan Energi di Indonesia karya Widjajono
Partowidagdo yang dimuat dalam Koran Tempo edisi Selasa, 3 April 2012.
- Expan Nusantara – Blok Kampar – Berakhir tanggal 5 Juli 2013
- Expan Nusantara – Blok South Sumatra Extension – Berakhir tanggal 5 Juli 2013
- Chevron Pacific Indonesia – Blok Siak – Berakhir tanggal 28 November 2013
- Intermega Sabaku – Blok Salawati (A dan D Salawati) – Berakhir tanggal 9 Januari 2015
- JOB Pertamina-Costa Int’l Group – Blok Gebang - Berakhir tanggal 29 November 2015
- Conoco Philips Indonesia – Blok Corridor - Berakhir tanggal 7 September 2016
- Petro China – Blok Kepala Burung - Berakhir tanggal 15 Oktober 2016
- Total E & P Indonesia – Blok Mahakam - Berakhir tanggal 30 Mret 2017
- Chevron Indonesia Company – Blok Attaka - Berakhir tanggal 31 Maret 2017
- Exxon Mobil Oil Indonesia – Blok “B” Block - Berakhir tanggal 1 Agustus 2017
- JOB Pertamina-Petro China – Blok Tuban, Jawa Timur - Berakhir tanggal 28 Februari 2018
- JOB Pertamina – Talisman – Blok Ogan Komering – Berakhir tanggal 28 Februari 2018
- Petro China – Blok Tuban - Berakhir tanggal 28 Februari 2018
- Vico Indonesia – Blok Sanga-Sanga - Berakhir tanggal 7 Agustus 2018
- CNOOC SES – Blok South East Sumatera - Berakhir tanggal 6 September 2018
- Maxus South East Sumatera BV – Blok Sumatera bagian tenggara - Berakhir tanggal 6 September 2018
- Mobil Exploration Indonesia – Blok NSO dan NSO Extension Block - Berakhir tanggal 16 September 2018
- Conoco Philips Indonesia – Blok South Natuna Sea Block “B” - Berakhir tanggal 16 Oktober 2018
- Chevron Indonesia Company – Blok Pasir Barat - Berakhir tanggal 25 Oktober 2018
- Putra Kencana Diski Petroleum – Blok Diski - Berakhir tanggal 16 November 2018
- Intermega Sabaku – Blok Linda (A, B, C/G and Sele) - Berakhir tanggal 1 Mei 2019
- JOB Pertamina-Golden Spike Indonesia – Blok Raja - Berakhir tanggal 6 Juli 2019
- Kalrez Petroleum (Seram) – Renewal-Bula Block - Berakhir tanggal 31 Oktober 2020
- JOB Pertamina-Petro China Salawat – Blok Salawati - Berakhir tanggal 23 April 2020
- Lapindo Brantas – Blok Brantas - Berakhir tanggal 23 April 2020
- Kondur Petroleum SA – Malaka Strait Block - Berakhir tanggal 4 Agustus 2020
No comments:
Post a Comment